Ikan Papuyu Kapuas

Ikan papuyu Kuala Kapuas yang besar, biasanya keluar dari persembunyian untuk makan antara jam 4.30 s/d jam 5.30 sore hari, jadi jam segitulah kira kira waktu yang tepat untuk strike papuyu sebesar ini,

Minggu, 04 Agustus 2013

IKAN MONSTER SNAKEHEAD

Keponakanku Akhmad Rudini saat mendapatkan Ikan monster Tahuman (Snakehead) seberat 7,2 Kg. dengan teknik casting. di daerah Pelantaran Kab Kotawaringin Timur, Sampit. Untuk sementara rekor ikan tahuman terbesar yang didapatkan penduduk setempat dipegang oleh ponakanku ini hehe. mantap kan, Wild Fishing is the best....

Jumat, 02 Agustus 2013

MEMANCING PAPUYU

Ikan yang satu ini tak asing lagi bagi masyarakat Kalimantan Tengah khususnya warga Kota Kuala Kapuas, .. setiap hari masyarakat disini selau ada aja yang membawa unjun (joran pancing), baik itu selepas jam kantor apalagi pada hari libur, pasti banyak yang mancing, dari orang tua sampai anak anak semua pada hobby mancing, demikianlah kehidupan di Kota Kuala Kapuas, Ikan Papuyu (betok) selain dagingnya sangat gurih dan enak, harganya mahal, tapi mancingnya...

SEKILAS KOTA KUALA KAPUAS, KALIMANTAN TENGAH

Terlahir sebagai orang Kalimantan, dari Suku Dayak Bakumpai, sejak lahir sampai besar, masuk TK, SD, SMA, Kuliah hingga bekerja aku tetap di Kota Kuala Kapuas, Kota tercinta yang membesarkanku dengan kekayaan alamnya yang merupakan anugrah dari Allah SWT. Kapuas adalah salah satu Kabupaten tertua di Kalimantan tengah, bahkan lebih tua dari Ibukota Propinsi Kalimantan Tengah sendiri, Palangkaraya. Kabupaten Kapuas dengan kotanya Kuala Kapuas adalah...